Penjelasan Materi Operasi Baris Dasar Terhadap Matriks
Namun kali ini hanya akan dibicarakan operasi baris dasar terhadap matriks.
Jenis-jenis operasi baris dasar terhadap matriks antara lain:
- Saling menukarkan baris ke-i dengan baris ke-j, diberi notasi , dengan i # j
- Menempatkan baris ke-i dengan k kali baris ke-j ditambah baris ke-i, diberi notasi dengan i # j
- Mengalikan baris ke-i dengan suatu konstanta k # 0, diberi notasi
Contoh 1:
Misal diberikan suatu matriks A sebagai berikut:Tentukan:
1. Jika , tentukan
Jawab:
Caranya:Pada soal ini, i=1 dan j=2. Apa bila kita perhatikan kembali jenis-jenis operasi baris dasar diatas, maka kita dapat gunakan nomor 1. Dimana kita tinggal menukarkan baris ke-1 dengan baris ke-2. Sehingga akan diperoleh sebagai berikut:
2. Jika , tentukan
Jawab:
Pada soal ini, i=2 , j=3 dan k = -1. Maka, jika kita perhatikan lagi jenis-jenis operasi baris dasar diatas mata kita dapat gunakan nomor 2. Dimana kita tinggal mengalikan -1 dengan baris ke-3 kemudian ditambah baris ke-2. Kemudian hasinya ditempatkan pada baris ke-2.Langkah 1:
-1 ( 1 1 4 ) = ( -1 -1 -4 )
Langkah 2:
( -1 -1 -4 ) + ( 2 1 2 ) = ( 1 0 -2 )
Langkah 3:
Sehinga baris kedua dari matriks A tidak lagi ( 2 1 2 ) namun ( 1 0 -2 ), seperti berikut:
3. Jika rangkaian operasi baris dasar yang dilakukan berturut-turut mulai dari , lalu , dan terhadap matriks A sehingga matriks , tentukan
Jawab:
Jika matriks A dikenakan serangkaian operasi baris dasar berturut-turut ,, dan sehingga menjadi matriks , maka matriks ditulis sebagai berikut (seperti yang dijelaskan di atas):Dapat ditulis juga sebagai berikut:
Selanjutnya kita cari dari matriks A, sehingga akan diperoleh ( caranya sama dengan nomor 1):
Selanjutnya dari hasil tersebut kita cari . Dengan cara seperti yang telah dikerjakan pada contoh sebelumnya, maka akan diperoleh:
Selanjutnya dari hasil diatas kita lanjutkan untuk menghitung .Untuk pengerjaan ini, kita hanya mengalikan baris ke-2 dengan -1. Seperti berikut:
( 1 2 3 )(-1) = ( -1 -2 -3 ) kemuadian ganti baris ke-2 yang sebelumnya ( 1 2 3 ) dengan ( -1 -2 -3 ) sehingga akan diperoleh sebagai berikut:
Contoh 2:
Misalkan diberikan matriks A seperti dibawah ini:Lakukan operasi baris dasar sehingga diperoleh matriks segitiga atas dengan unsur diagonal utamanya 1.
0 Response to "Penjelasan Materi Operasi Baris Dasar Terhadap Matriks"
Post a Comment