Contoh Soal dan juga pembahasan lengkap Materi Matriks Invers dan Pembahasan
Nomor 1
Soal: Tentukan matriks invers dari
Pembahasan:
Yang pertama-tama perlu dilakukan yaitu mencari determinan dari matriks A dan matriks kofaktor dari matriks A. Sehingga diperoleh det (A) = -2 dan matriks kofaktornya adalah seperti berikut ini:
Dengan demikian invers matriks A adalah:
Nomor 2
Soal: Tentukan invers dari matriks A berikut ini:
Pembahasan:
Sama halnya dengan nomor 1. Nomor 2 pun pengerjaannya sama, yaitu pertama-tama tentukan determinan dari matriks A dan matriks kofaktor dari matriks A.
Karena ini adalah matriks berukuran (ordo) 2x2 maka det(A) = 1(4) - 2(3) = -2. Karena det(A) tidak sama dengan nol sehingga untuk menentukan matriks invers dapat ditentukan dengan tentukan matriks adjoint dari matriks A.Seperti berikut ini:
Matriks adjoint-nya diperoleh dengan cara sebagai berikut:
Baris ke-1 kolom ke-1 ditukar tempat dengan baris ke-2 kolom ke-2
Baris ke 2 kolom ke-1dan baris ke-1 kolom ke-2 masing-masing dikalikan dengan minus satu (-1).
Dengan demikian matriks invers akan diperoleh seperti berikut:
Nomor 3
Soal: Tentukan invers matriks A berikut ini dengan ad - bc # 0
Pembahasan:
Perhatikan: det(A) = ad - bc (tidak nol).
Karena determinannya tidak nol maka selanjutnya tentukan matrik kofaktor dari matriks A. Seperti berikut ini:
Setelah menentukan matriks kofaktor, selanjutnya tentukan matriks adjoin-nya. Seperti berikut ini:
Dengan demikian matriks A adalah sebagai berikut:
Nomor 4
Soal: Tentukan matriks T sedemikian sehingga TA = B, bila
Pembahasan:
Untuk menentukan matriks T dari persamaan pada soal yaitu TA = B, maka kalikan (dari sebelah kanan) kedua ruas persamaan tersebut dengan matriks , sehingga diperoleh:
Karena maka
Karena
maka
0 Response to "Contoh Soal dan juga pembahasan lengkap Materi Matriks Invers dan Pembahasan"
Post a Comment